pemanfaatan limbah styrofoam
PEMANFAATAN
LIMBAH STYROFOAM
Styrofoam sudah mencapai 53% mendominasi industri makanan di
Indonesia untuk mengemas, menyimpan, dan membungkus makanan. Styrofoam merupakan bahan yang dapat menimbulkan
pencemaran lingkungan karena bahan tersebut dapat terdegradasi di alam setelah
500 tahun kemudian. Kemasan makanan sampai saat ini
masih menjadi salah satu sumber terbesar pemasok sampah bagi lingkungan hidup.
Salah satu masalah utamanya adalah banyak jenis bahan kemasan pembungkus
makanan tersebut merupakan bahan-bahan yang sulit terurai secara langsung oleh
alam apabila dibuang langsung ke lingkungan. Seperti plastik, styrofoam, botol
plastik dan lain-lain.
Styrofoam, Bahan ini digunakan sebagai pembungkus makanan yanag menimbulkan masalah yang cukup memprihatinkan bagi lingkungan. Styrofoam bukan barang yang bisa didaur ulang, seperti gelas, kertas, atau metal, yang dapat didaur ulang menjadi material mentah untuk dibuat kembali menjadi barang serupa. Yang tidak kalah penting, styrofoam tidak bio-degradable atau tidak bisa hancur oleh mikroorganisme di udara dan di dalam tanah.
Selama
ini metode yang digunakan untuk mengurangi sampah styrofoam adalah pembakaran
lewat incinerator. Padahal pembakaran styrofoam dapat menghasilkan gas karbon
dioksida, gas karbon monoksida, dan gas CFC yang dapat merusak lapisan ozon.
Belum ada cara yang aman, efektif, dan mudah untuk memecahkan masalah
menumpuknya sampah styrofoam yang tidak bisa hancur tersebut.
Tapi
kita bisa memanfaatkan limbah styrofoam tersebut menjadi barang barang yang
Unik seperti barang yang akan saya buat...
Hal
yang paling Diperhatikan adalah Kita harus
Siapkan
bahan bahan terlebih dahulu seperti,( Pensil , Kuas , Cat Khusus Stryofoam ,
Pisau , Lem , Dan Stryofoam ) Barang yang akan saya buat adalah sebuah Kura
kura yang berada di perairan..Baiklah Saya akan Memulai,,
Pertama
tama Saya akan membuat sebuah Kura Kura
Kita
ambil Potongan kecil Stryofoam untuk dibuat menjadi Badan dari kura Kura
,Setelah itu buat lah menjadi bentuk Oval
Lalu
kita buat Tangan , Kepala , Dan ,Kaki Kura Kura
Buat
lah kepala Kura Kura Lebih Besar...
Setelah
itu kita sambungan kan Tangan,Kepala ,dan Kaki dengan badan Kura kura Denga
menggunakan Lem Seperti ini :
Kemudian
Kita Cat Kura Kura .. seperti badan yang berwarna Hijau , bagian kepala ,
tangan dan kaki yang berwarna Coklat..Untuk Lebih Memperbagus Kura Kura buat
lah Sebuah Garis Yang Lebih memperlihat kan bentuk cangkang kura kura dengan
cara
Dan
Kura kura pun selesai dibuat
Kedua
Saya akan Membuat Sebuah daun Sebuah Rumput Untuk disekitar perairan Kura
Kura..
Pertama
Kita Ambil Stryofoam yang berbentuk datar dan panjang setelah itu yang kita
lakukan adalah membuat pola seperti...
Lalu
potong mengikuti Pola..
Kemudian
Kita lakukan pengecatan , sesuai warna Rumput Kita Cat dengan warna Hijau..
Ketiga
Saya akan membuat sebuah daun ..
Sama
seperti pembuatan Rumput Yang Kita Laakukan Adlah Membuat Pola..
Lalu
Kita Cat dengan berwarna Hijau Dan Kita Buat sebuah Garis seperti tulang pada
daun Untuk Lebih menampakkan Efek dari Daun...
Keempat
Saya akan membuat Sebuah Dataran Seprti:
Setelah
itu dicat dengan berwarna Hijau ..
Terakhir
Susun,daun,Rumput , Dan Datarannya di Styrofoam yang datar dan berwarna biru
Untuk menumbuh kan Efek Perairan..
Untuk
memperbagus lagi susun Batu batu di pinggiran nya...
Terakhir
Sebagai
Hiasannya saya membuat nama saya ..
Pertama
Tama Buat Pola Huruf Yang akan dibuat Dan setelah Itu Potong Menggunakan Pisau
Kemudian
Cat sesuai warna yang dimau..dan saya memilih warna hijau ( berhubung Cat yang
saya miliki Cuma Warna Hijau dan Biru)
Setelah
itu olesi dengan Lem Tempat yang akan diletakkan Huruf huruf nama tersebut.Dan
kemudian susun Huruf Huruf Tersebut....
Untuk
Lebihh memperbagus tampilan Taburkan Gliter pada sekeliling Huruf Huruf
Tersebut..
Setelah
selesai susun Kura Kura Sesuai Tempat Yang diinginkan ..Dan Kura Kura Di
perairan Pun selesai saya Buat..
Cukup
mudah cara kita mengurangi Limbah Styrofoam Meskipun Ini belum Mencapai maksimal
..tapi ini Pun Juga Sudah bagus ..
Alasan
saya membuat “ Pemanfaatan Limbah Styrofoam” Untuk memenuhi tugas Tikom
Saya..Pada kesempatan ini Saya Mengucapkan terimakasih kepada Guru Tikom Atas
tugas yang diberikan sehingga saya Mendapat pengetahuan tentang bagaimana cara
memanfaatkan Limbah Styrofoam...
Semoga
“Pemanfaatan Limbah Styrofoam” Ini bermanfaat bagi semua..Amin
Terima
Kasih
Komentar
Posting Komentar